Lompat ke isi utama

Berita

Bawaslu hadiri Rapat Pleno Terbuka Pemuktahiran Data Pemilih Berkelanjutan (PDPB) Triwulan ketiga

foto bersama

#SahabatBawaslu

Anggota Bawaslu Kota Bitung Ahmad Syakur dan Iten Kojongian mengikuti Rapat Pleno Terbuka Pemuktahiran Data Pemilih Berkelanjutan (PDPB) Triwulan Ketiga tahun 2025 di Aula KPU Kota Bitung. (Rabu, 02 Oktober 2025)

dalam Rapat Pleno Terbuka Bawaslu meminta KPU membuka Sidalih untuk memastikan data Tidak Memenuhi Syarat (TMS) Meninggal, benar - benar sudah dihapus dari data Sidalih.

Kegiatan ini menjadi upaya memastikan Daftar Pemilih tersusun dengan baik, akurat, mutakhir, dan komprehensif.

turut hadir dalam Kegiatan yang dimaksud Perwakilan Disdukcapil, dan Perwakilan Kecamatan Se - Kota Bitung.

#PDPB
#MarijoTorangAwasiSamaSama